
175000 - 300000
AdDining Corner Restaurant
Berlokasi di Gianyar, Bali, Dining Corner Restaurant yang mempunyai konsep tempat makan yang sangat alami menyatu dengan alam. Anda bisa memanjakan mata anda sembari menikmati makanan anda yang sangat lezat.
Harga yang ditawarkan relatif terjangkau, walaupun bergaya mewah, restoran disini mempunyai menu-menu andalan yang sangat aesthetik dan lezat. Karena menu makanan khas Thaland yang dijual disini juga merupakan diet khusus, dan juga vegetarian dan pilihan bebas gluten.