
5000 - 100000000
Ad
Bukit Blingis terletak di kawasan Coban Tundo atau Coban Bidasari dan merupakan salah satu spot ter epic untuk menikmati senja.Terlihat view indah dari Gunung Semeru dan ditambah pemandangan asri berwarna hijau.Pemandangan di atas bukit sangat indah, lokasi ini kurang lebih 20 kilometer dari pusat Kota Malang.
Untuk masuknya tidak perlu membayar tiket, hanya membayar parkir saja. Bukit Blingis buka setiap hari 24 jam karena difungsikan sebagai lokasi berkemah. Bagi pengunjung yang ingin camping, pastikan untuk mencari penitipan kendaraan terdekat yang buka 24 jam.