image

Benteng Pendem Van Den Bosch

Masih dengan nuansa sejarah dan penuh edukasi. Anda  bisa mengunjung Benteng Pendem Van Bosch. Benteng ini merupakan benteng peninggalan dari BelAnda  yang kaya akan nilai sejarah dan begitu eksotis. Memiliki daya tarik tersendiri karena temboknya terlihat usang dan kusam namun masih begitu kokoh.

Benteng Pendem Van Bosch ini berada di titik pertemuan antar bengawan Madiun dan Bengawan Solo. Anda  yang hobbi berfoto dengan latar bangunan tua bisa puas dengan arsitektur yang dimiliki benteng ini.

1 Review for Benteng Pendem Van Den Bosch

Linda 0 Reviews
keren buat hunting foto
5.0

wisata unik yang sayang kalau dilewatkan. tempatnya cocok buat kalian yang suka hunting foto buat media sosial atau sekadar koleksi pribadi

Was this review ...? Interesting 0 LOL 0 Love 0
image